Sunnah-sunnah Ab’ad dalam Ibadah Shalat
Shalat tidak hanya memiliki syarat dan rukun, tetapi juga memiliki kesunnahan. Kesunnahan dalam shalat ada dua; sunnah ab’ad dan sunnah hai’at. Beberapa ulama, salah satunya, Zainuddin Al-Mallibari bahkan menjelaskan sunnah lain selain ab’ad dan hai’ah. Adapun terkait sunnah ab’ad, Abu Bakar Muhammad bin Syatha’ Dimyathi dalam kitab I‘anah al-Thalibin menjelaskan bahwa sunnah ab’ad adalah sunnah … Baca Selengkapnya