Dengan metode yang materi lengkap dan pengajar tersertifikasi, insya Allah akan mempermudah proses Anda dalam belajar membaca Al-Qur’an dengan baik dan benar.
Tempat dan waktu lebih fleksibel dengan pemanfaatan teknologi online.
Dibimbing oleh pengajar berpengalaman dan terlatih.
Peserta akan mendapatkan e-book materi pembelajaran.
Kelas dipisah Antara laki-laki dan wanita.
Dengan bergabung sebagai peserta, Anda akan mendapatkan teman orang-orang baik.
Peserta yang telah lulus akan mendapatkan E-Sertifikat.
Program ini full beasiswa dari Wahdah Inspirasi Zakat, jadi tidak dipungut bayaran apa pun.Kalau pun ingin berinfak maka itu adalah investasi Anda untuk pengembangan program ini.
Pengajar-pengajar SIMAQ merupakan Alumni Sekolah Tinggi Ilmu Islam dan Bahasa Arab (STIBA) Makassar dan Sekolah Dai (Tadribut Du’at). Para pengajar juga telah mengikuti pelatihan Guru Dirosa dan Guru Mahir Tahsin.
1. Muslim/muslimah
2. Usia minimal 16 tahun ke atas.
3. Berkomitmen menyelesaikan program pembelajaran
Bagi peserta yang belum bisa membaca al-Qur'an
Bagi yang ingin belajar membaca al-Qur'an dengan tajwid.