Tidak ada kebaikan yang lebih baik selain beriman kepada Allah Subhanahu wa ta’ala dan bermanfaat bagi manusia.

Tidak ada keburukan yang lebih buruk selain kepada kemusyrikan dan merugikan manusia. Dampak syirik adalah kenistaan dunia dan akhirat. Ampunan Allah tak ada, jika dibawa mati. Semua amalan akan musnah, tanpa tersisa. Dan perkaranya bisa sangat rumit, dan rugi seumur hidup.

Apabila beriman, menjauhkan diri dari syirik, melakukan ketaatan, kebaikan kepada sesama, maka selamat—itu artinya kita adalah calon penghuni surga.

Sederhana saja, jika dikatakan bagaimana cara masuk surga. Ikuti Allah, hindarkan diri dengan dosa, sangat sederhana bukan?

Tinggalkan Balasan