Wiz.or, Maros – Bantuan paket sembako, dikirimkan kembali ke rumah-rumah keluarga pra sejahtera, tepatnya di daerah Mandai dan Maccopa, Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan, Kamis (7/4/2022).

Relawan penyaluran Ulul Fadhly mengatakan kegiatan ini bertujuan untuk meringankan sedikit beban hidup para kaum dhuafa ditengah harga barang – barang pokok yang naik.

“Alhamdulillah dengan adanya bantuan sembako dari WIZ ini sangat membantu kami apalagi ditengah harga barang pokok yang naik seperti minyak goreng yang harganya cukup tinggi,” ujar salah seorang penerima manfaat. []


Luaskan Manfaat Sedekah Anda

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *